https://file.stiki.ac.id/dharmanusantara/issue/feed Dharma Nusantara: Jurnal Ilmiah Pemberdayaan dan Pengabdian kepada Masyarakat 2024-08-02T09:15:43+00:00 Siti Aminah jurnal@stiki.ac.id Open Journal Systems <p><strong>Dharma Nusantara: Jurnal Ilmiah Pemberdayaan dan Pengabdian kepada Masyarakat</strong>, diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat STIKI Malang. Jurnal Pengabdian Masyarakat terbit Dua Kali setahun yaitu <strong>April</strong> dan <strong>Oktober</strong> yang membahas praktik dan proses pengabdian masyarakat. Jurnal Pengabdian Masyarakat menyediakan forum bagi akademisi dan praktisi untuk mengeksplorasi masalah dan merefleksikan praktik yang berkaitan dengan layanan pengabdian masyarakat. Jurnal Pengabdian Masyarakat adalah jurnal daring yang didedikasikan untuk publikasi artikel pengabdian masyarakat berkualitas tinggi yang berfokus pada implementasi layanan pengabdian kepada masyarakat.</p> https://file.stiki.ac.id/dharmanusantara/article/view/1392 Halaman Awal Dharma Nusantara Volume 2 No 1 April 2024 2024-08-02T09:15:43+00:00 Siti Aminah sitiaminah@stiki.ac.id <p>Halaman Awal Dharma Nusantara Volume 2 No 1 April 2024</p> 2024-08-02T09:15:43+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://file.stiki.ac.id/dharmanusantara/article/view/1008 Penerapan aplikasi “PADISICK” pada kelompok Tani di Kepuharjo, Karang Ploso Kabupaten Malang 2024-07-17T06:55:41+00:00 Poerbaningtyas E evip@stiki.ac.id Syntia Widyayuningtias Putri Listio syntia@stiki.ac.id Gracia Yoel Christiawan 191111031@mhs.stiki.ac.id <p>Padi merupakan tanaman pokok di Indonesia, yang termasuk negara agraris ini. Kebanyakan para petani memilih tanaman padi sebagai tanaman utama untuk lahan pertanian. Mulai dari lahan hingga iklim tropis yang terjadi di Indonesia sangat cocok untuk tanaman padi. Diantara dukungan-dukungan tersebut muncul rintangan yang harus dihadapi para petani. Mulai dari hama hingga penyakit-penyakit pada tanaman padi. Selama ini untuk &nbsp;mendeteksi penyakit daun tanaman padi, petani akan berkonsultasi dengan petugas penyuluh yang posisinya berada di Kcamatan&nbsp;secara manual&nbsp;dan langsung. Dosen dan mahasiswa STIKI telah menciptakan produk unggul dengan menerapkan teknologi inovasi, yaitu PADISICK. &nbsp;Aplikasi ini dapat diakses menggunakan handphone, cukup petani hanya mengupload foto daun padi yang terkait penyakit, maka sistem PADISICK memberikan informasi terkait jenis penyakitnya dan penangan dini. Sehingga ini cukup efisien bagi petani, khususnya kelompok tani Wanita dan pria di Desa Kepuharjo Karangplosa Kabupaten Malang. Hasil dari kegiatan pengabdian &nbsp;ini menunjukan hasil, respon petani beserta perangkat desa dan petugas penyuluhan &nbsp;yang sangat baik di angka&nbsp;98%.</p> 2024-07-17T06:55:25+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://file.stiki.ac.id/dharmanusantara/article/view/1356 Pelatihan Pemanfaatan Tools AI untuk Desain Produk dan Pembuatan Video bagi Siswa SMK N 1 Kotaagung Timur, Provinsi Lampung 2024-08-02T05:21:55+00:00 Dedi Darwis darwisdedi@teknokrat.ac.id Ade Dwi Putra adedwiputra@teknokrat.ac.id Heni Sulistiani henisulistiani@teknokrat.ac.id Wawan Koeswara wawan@gmail.com Agung Pria Laksono agung@gmail.com <p>Di era digital, kemampuan desain dan video menjadi semakin penting bagi siswa SMK. Namun, masih banyak siswa yang belum memiliki kemampuan ini. Pelatihan AI dapat membantu siswa membuat desain dan video yang lebih kreatif dan menarik. Perkembangan&nbsp; teknologi&nbsp; menuntut&nbsp; semua&nbsp; pihak&nbsp; untuk&nbsp; dapat&nbsp; mengapilkasikannya&nbsp; di&nbsp; segala&nbsp; bidang. Tak luput sekolah juga harus segera beradaptasi dengan kemajuan teknologi tersebut. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk memberikan pengenalan dan pelatihan penggunaan tools AI untuk desain dan video kepada siswa SMK N 1 Kotaagung Timur jurusan Multimedia. Dengan adanya kegiatan PKM ini diharapkan siswa dapat meningkatkan kemampuan desain dan video, meningkatkan prospek karir, meningkatkan minat dan motivasi belajar, dan mempersiapkan siswa untuk masa depan. Kegiatan PKM ini memberikan pelatihan secara tatap muka kepada siswa jurusan multimedia dengan durasi 120 menit. Pelatihan AI sangat penting bagi siswa SMK untuk mempersiapkan mereka menghadapi masa depan yang penuh peluang.</p> 2024-08-02T05:21:54+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://file.stiki.ac.id/dharmanusantara/article/view/1357 Pelatihan Pembuatan Teknologi Irigasi Tetes berbasis IoT di SMK AL HUDA Jati Agung 2024-08-02T06:37:18+00:00 Styawati Styawati styawati@teknokrat.ac.id Selamet Samsugi samsugi@teknokrat.ac.id Jefri Andri Rifai Jefri_Andri_Rifai@teknokrat.ac.id Rizki Devi Anggita Rizki_Devi_Anggita@teknokrat.ac.id Akhmad Febriyo Febriyansyah akhmad_febriyo_febriyansyah@teknokrat.ac.id Imelda Dwi Mariska imelda_dwi_mariska@teknokrat.ac.id Moris Cahyadi moris_cahyadi@teknokrt.ac.id <p>SMK Al HUDA Jati Agung Lampung Selatan memiliki jurusan yang mempelajari Internet of Things (IoT) yaitu jurusan Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ). Pemanfaatan teknologi dapat berperan dalam mendukung kecerdasan buatan yang menggunakan jaringan sebagai perantaranya. Pelatihan pembuatan teknologi irigasi tetes ini meningkatkan pengetahuan terkait penerapan IoT kepada siswa siswi SMK AL HUDA Jati Agung. Hal ini dibuktikan dari hasil kuesioner yang dilakukan sebelum kegiatan dan setelah kegiatan. Hasil kuesioner menunjukan bahwa terjadi peningkatan keterampilan mitra dalam pemahaman pembuatan teknologi irigasi tetes berbasis IoT sebanyak 44.59%.</p> 2024-08-02T06:37:18+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://file.stiki.ac.id/dharmanusantara/article/view/1343 Pelatihan Keamanan Jaringan dan Antisipasi Kejahatan Siber bagi Siswa SMK N 1 Padang Cermin, Lampung 2024-08-02T07:09:35+00:00 Donaya Pasha donaya@gmail.com Masnia Rahayu masnia@gmail.com Heni Sulistiani henisulistiani@teknokrat.ac.id Alvi Suhartanto alvi_suhartanto@teknokrat.ac.id Muhammad Hamdan Sobirin sobirin@gmail.com Zahra Kharisma Sangha zahra@gmail.com Fahreza Aditya Aryatama fahreza@gamil.com <p>Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk memberikan pengenalan dan pelatihan keamanan jaringan dan antisipasi kejahatan siber kepada siswa SMK N 1 Padang Cermin jurusan Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ). Ketrampilan menggunakan teknologi merupakan salah satu luaran wajib bagi siswa SMK, untuk dapat menguasai teknologi dalam mengantisipasi keamanan jaringan dan kejahatan siber tidak cukup hanya di dapat dari pelajaran di dalam kelas, oleh karena itu perlu diberikan kegiatan penunjang lain seperti pelatihan untuk menambah pengetahuan dan pengalaman siswa dalam pengenalan keamanan jaringan dan kejahatan siber. Kegiatan PKM ini memberikan pelatihan secara tatap muka kepada siswa jurusan teknik komputer dan jaringan. Berdasarkan hasil kuisioner yang diberikan kepada siswa dan hasil kerja siswa dapat disimpulkan bahwa pelatihan dapat meningkatan kemampuan siswa, hal tersebut terlihat dari hasil kuisioner tentang pemahaman siswa terkait keamanan jaringan dan antisipasi kejahatan siber.</p> 2024-08-02T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://file.stiki.ac.id/dharmanusantara/article/view/1355 Pelatihan Social Entrepreneurship Pada Anak Yatim Dan Dhuafa Berbasis Wisata Edukasi Lingkungan 2024-08-02T07:36:53+00:00 Uke Prajogo lidia@stie-mce.ac.id Lindananty Lindananty lidia@stie-mce.ac.id Lidia Andiani lidia@stie-mce.ac.id <p>Tujuan pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat adalah untuk menanamkan dan menumbuhkembangkan jiwa social entrepreneurship pada anak yatim dan dhuafa binaan LAZIZ Sabilillah Malang. Berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat, diketahui bahwa semua peserta pelatihan social entrepreneurship pada nak yatim dan dhuafa berbasis wisata edukasi lingkungan sangat antusias, responsif, dan merasa puas terkait semua kegiatan maupun materi yang disampaikan para mentor dan pendamping selama proses pelaksaaan pengabdian kepada masyarakat. Para peserta pelatihan social entrepreneurship pada anak yatim dan dhuafa berbasis wisata edukasi lingkungan berharap kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilanjutkan dengan mengembangkan potensi anak-anak yatim dan dhuafa binaan LAZIZ Sabilillah Malang.</p> 2024-08-02T07:36:53+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://file.stiki.ac.id/dharmanusantara/article/view/1359 Pemberdayaan Masyarakat Lokal Dalam Upaya Pelestarian Lingkungan Melalui Pola Hidup Bersih dan Sehat 2024-08-02T08:03:53+00:00 Bunyamin Bunyamin ylian@stie-mce.ac.id Siti Munfaqiroh ylian@stie-mce.ac.id yuyuk liana ylian@stie-mce.ac.id Dwi Danesty Deccasari ylian@stie-mce.ac.id Marli Marli ylian@stie-mce.ac.id Ali Lating ylian@stie-mce.ac.id <p>Kegiatan pengabdian kepada masyarakat merupakan salah satu bentuk Tri Dharma Perguruan Tinggi yang harus dilaksanakan oleh dosen, hal ini merupakan bentuk kerjasama antara STIE Malangkuҁeҁwara Malang dengan Desa Tumpak Rejo Kecamatan Gedangan Kabupaten Malang. Adapun aktifitasnya adalah terkait dengan pelestarian lingkungan hidup dengan perilaku hidup sehat bagi warga setempat. Selain itu juga akan terjalin kerjasama yang baik antara pihak STIE Malangkuҁeҁwara Malang dengan Desa Tumpak Rejo Kecamatan Gedangan Kabupaten Malang.</p> 2024-08-02T08:03:51+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://file.stiki.ac.id/dharmanusantara/article/view/1379 Evaluasi Pengelolaan Layanan Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian di Kecamatan Tajinan Kabupaten Malang 2024-08-02T09:12:51+00:00 Sarah Primayura 231137002@mhs.stiki.ac.id Koko Wahyu Prasetyo koko@stiki.ac.id <p>Perkembangan teknologi informasi telah membawa perubahan signifikan dalam sektor pemerintahan. Pemerintah Kabupaten Malang mengimplementasikan Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian (SIMPEG) untuk meningkatkan efisiensi dan transparansi layanan publik. Artikel ini mengevaluasi tata kelola layanan SIMPEG di Kecamatan Tajinan menggunakan kerangka kerja ITIL V3. Metode kualitatif dengan analisis deskriptif digunakan, dan data dikumpulkan melalui observasi lapangan serta kuesioner dari Pegawai Negeri Sipil di Kecamatan Tajinan. Hasil menunjukkan SIMPEG membantu mengintegrasikan data kepegawaian, mengurangi penumpukan berkas offline dan tumpang tindih data, tetapi terdapat kendala seperti keterbatasan akses dan kurangnya keterampilan teknologi. Temuan utama mencakup jarangnya penggunaan SIMPEG karena keterbatasan akses pribadi dan keterampilan teknologi, serta kebingungan akibat berbagai aplikasi sejenis yang tidak terintegrasi. Harapan narasumber mencakup peningkatan aksesibilitas, pelatihan, dan integrasi sistem. Rekomendasi meliputi peningkatan akses dan pelatihan, pengembangan panduan pengguna, integrasi sistem, dan peningkatan user interface serta user experience. Diharapkan SIMPEG dapat lebih efektif dalam mendukung pengelolaan kepegawaian di Kecamatan Tajinan, sehingga meningkatkan kualitas layanan kepegawaian di Pemerintah Kabupaten Malang.</p> 2024-08-02T08:31:37+00:00 ##submission.copyrightStatement##